Photoshop Imaji Kreasi Hati (2)

Keras Hati

Sifat keras hati sangat mudah menghancurkan kita. Dengan sifat ini maka kita menjadi "manusia batu". suatu yang harus di pahami bahwa batu itu kuat namun lihat, ia lama-kelamaan akan termakan sifat kerasnya sendiri dan mulai retak di sekitarnya. sebentar lagi menuju kepada satu kata "kehancuran".

Damai Dan Tenang

Bukan sebuah mimpi bahwa kita di lahirkan dengan suatu tujuan. Di dalam dunia ada hal yang kita pahami dan sebagian lagi tidak kita pahami. Namun ada satu hal yang paling mendasar di dalam dunia ini, yang di cari setiap insan. Bukan harta, bukan bukan kemewahan, dan bukan pula kekuasaan. dan hal itu adalah "ketenangan dan kedamaian", itu saja so simple.

Berbagi Cinta dan Kasih

Ketenangan dan kedamaian, adalah anugerah yang kita masing-masing memilikinya "di dalam diri Kita sendiri". Kebahagian dan ketenangan ini harus di bagikan dalam bentuk cinta dan kasih. Berikanlah kepada siapa saja yang mau iklas menerimanya. Jangan memaksa karena kita sedang membagikan "cinta", kepada "sang pencinta sejati". Dalam genggaman cinta yang terlepas dan siap melesatkan ke dalam hati-hati yang terbuka.

Bebas dan Terbang

Kemudian setelahnya syukuri anugerah tersebut. Bebaskanlah, terbangkanlah jiwa-Mu setinggi awan. Nyanyikanlah agu abadi tentang rasa gembira. Dengan membebeskan diri sebenarnya kita dapat melihat lebih jernih dan lapang. Selayaknya ketika kita "terbang", pengelihatan kita akan lebih meluas. Dan teriakkan-lah "Hey... aku bebas, aku terbang, -terbang tinggi di awan bersama kesadaran".


depalpiss

salam ngeblog asik, friends!

13 Komentar

  1. I get translate whole article in google translator and i have come to know about the actual points of this article, I must say it is very helpful, thanks...

    BalasHapus
  2. Mas, ini bacaan Bagus banget,
    Dapat membuka mata hati & fikiranku.
    Tks, atas pencerahannya..
    Oh ya, Mas say mau dunk punya tulisan yg ini, supaya bisa saya dibaca-baca diblog aku,
    gmana caranya..?

    BalasHapus
  3. Makasih Sobat!, caranya gampang! koq.. tulis aja apa yang kamu pikirkan, terlebih! apa yng kamu rasakan tuangkan saja menjadi tulisan,, well selamat mencoba & tetap semangat..

    salam seria

    BalasHapus
  4. Great art and great thoughts are being seen in this photo..

    BalasHapus
  5. I can't speak I entirely have the same opinion with a few points of yours, but you utterly have an exclusive outlook. Anyhow, I am fond of the words used in these lines…

    BalasHapus
  6. These points are very informative in themselves, where did you get these ideas to write such wonderful articles, I always try to write something new for my site as well but I cannot do so :(

    BalasHapus
  7. I am be in agreement with your ideas and will deeply look ahead to you for these updates. Saying thanks will not very soon be enough, for the outstanding accuracy in your writing.

    BalasHapus
  8. bagaimana nak buat gambar2 photoshop begini?
    boleh kasi tutorial kah?

    terima kasih ;)

    BalasHapus
  9. Your site makes me crazy about all this online stuff like pictures, articles, everything you are publishing in your site. Without wasting any time I am going to create a blog or a website for myself too. I just do not know the right way to do so, but I hope I will find out soon in google search.

    BalasHapus
  10. tai w kira apaan isinya tolol

    BalasHapus
  11. ga bakalan bisa dia aja tolol

    BalasHapus
Lebih baru Lebih lama